Rabu, 11 April 2012

Praktek DATABASE #4

Pada Pembahasan Blog Kali ini membahas tentang beberapa perintah didalam SQL yang sangat membantu kita dalam mengerjakan DATABASE pada SQL SERVER, tapi sebelum kita membahas ke-5 perintah tersebut. ada lebih baiknya kita membuat DATABASE awal yang dimana DATABASE ini yang akan kita pakaikan 5 Perintah atau 5 cara mempermudah kerja kita didalam dunia DATABASE.

Let's Start.
STEP 1.


create database THe1st
use THe1st
create table Anonymous(Kode_Group char (12) primary key,Nama varchar (30),Jns_Klmn char (4),Kota varchar(20))
select*from Anonymous
insert into Anonymous values ('0101110011','Anonim Grow','L','Pematangsiantar')
insert into Anonymous values ('0101010011','Anonim FLy','L','Bandung')
insert into Anonymous values ('0101110101','Anonim Sweet','P','Padang')
insert into Anonymous values ('0101010110','Anonim Reni','P','Bekasi')
select*from Anonymous

and Result.


STEP 2
create table data(kd_data  char(10) primary key, topik varchar (30),jumlah int)
select*from data
insert into data values ('M021','matematika',10)
insert into data values ('D120','database',20)
insert into data values ('L203','delphi',22)
insert into data values ('V091','visual basic',25)

and Result.



Oke.
Langsung Kepada Topik Utama Kita tadi mengenai beberapa Perintah yang memudahkan kita bekerja atau mencari data pada suatu DATABASE dengan menggunakan SQL SERVER.
Fungsi:
Untuk menampilkan seluruh table mahasiswa :
          Select*from Anonymous 
Jika kita hanya akan menampilkan :Nim,Nama,dengan kolom Nim sebagai No Induk mhs.                   
         Select nim As ‘Nomor Intelec Anonymous’,Nama from mahasiswa
Untuk menampilkan jenis kelamin perempuan saja :
          Select*from Anonymous where Jns_Klmn=’P’
Untuk menampilkan data Anonymous yang beralamat Bandung saja:
         Select*from Anonymous where alamat=’Bandung
Untuk menampilkan kode_buku,judul_buku,jmlh_buku, dari table buku lebih besar dari 5:
         Select kd_data,judul,jumlah from data where jumlah > 5
Untuk menghapus seluruh data Anonymous diatas cukup dengan : delete Anonymous
Untuk mengambil data buku yang jumlahnya antaras 1-5 buah:
          Select judul,jumlah from data jumlah_buku between1and5
 Untuk mengambil data Anonymous yang berasal dari Bekasi dan Pematangsiantar :
           Select nim,nama,kota from Anonymous where kota IN('Bekasi','Pematangsiantar')

Tidak ada komentar:

Posting Komentar